Isolasi DNA merupakan salah satu teknik biologi molekuler yang sangat penting. Apabila kita melakukan isolasi DNA yang tepat maka kita akan memperoleh DNA dengan kemurnian tinggi, sehingga apabila sampel digunakan untuk proses selanjutnya yaitu amplifikasi/perbanyakan DNA dengan menggunakan teknik PCR maka hasil yang didapat akan baik. Bagi mahasiswa yang tertarik pada pembelajaran menggunakan audio visual maka dapat melihat vidio berikut https://youtu.be/1hcLp9GdYD8 dan prosedur isolasi DNA dapat dilihat pada vidio https://youtu.be/TSU9Z_Y00sI. Namun apabila lebih mudah memahami dengan bacaan, kami kirimkan materi bacaan dari cuplikan buku petunjuk praktikum. Selamat belajar, semoga dipermudah
Pada Sesi ini akan dilakukan post test menggunakan Quizziz yang akan dibuka dari jam 10.00-13.00 WIB. Terimakasih