Matakuliah ini merupakan matakuliah teori dan praktek yang membahas tentang konsep dasar kriya tekstil, macam-macam kriya tekstil dan produk karya dari aplikasi kriya tekstil.
Materi Pelajaran
Pertemuan 1. Perkenalan dan Pemaparan kontrak kuliah
Pertemuab kali ini membahas tentang deskripsi matakuliah, pokok bahasan, materi pembelajaran, aspek penilaian, sumber belajar dan media yang digunakan dalam perkuliahan kriya tekstil.
Pertemuan 2. Konsep dasar kriya tekstil
Pada sesi kali ini akan dibahas tentang konsep dasar, macam-macam dan produk hasil kriya teksti
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh. Hari ini merupakan pertemuan ke empat pada matakuliah ini dwngan topik pembahasan tentang Patcwork dan Quilting. Selamat Belajar.
Pertemuan 7. Latihan Praktik Pewarnaan Kain dengan Teknik Ecoprint
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh.
Selamat pagi dan salam semangat.
Hari ini kita masuk pada pertemuan ketujuh. Kali ini kita akan mempraktekkan cara pewarnaan dan pembuatan motif pada kain dengan menggunakan teknik ecoprint.
Pertemuan 10. Revisi Desain Produk (20 Oktober 2020)
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Selamat siang semuanya. Silahkan bergabung dalam mett https://meet.google.com/thm-smbr-sbx untuk mengikuti perkuliahan hari ini yang membahas tentang desain Produk Kriya Tekstil.