Mata kuliah ini akan mempelajari konsep dasar tentang kecerdasan buatan yang terdiri dari beberapa kemampuan intelegensia seperti searching, prediction, reasoning and learning. Selain itu mata kuliah ini akan membahas tentang beberapa aplikasi dari kecerdasan buatan dan beberapa teknik penyelesaian masalah yang diimplementasikan dalam sistem cerdas seperti expert system, fuzzy logic, jaringan syaraf buatan, dan algoritma genetika